Tips Kamar Mandi Kecil

Mungkin memang banyak cara yang bisa anda terapkan dalam membangun atau mengubah desain kamar mandi kecil anda agar lebih menarik dan nyaman, tidak ada salahnya juga jika anda mulai menerapkan tips-tips di bawah ini tentang cara membuat desain kamar mandi kecil minimalis tapi menawan.
kamar mandi kecil minimalis modern, kamar mandi kecil mewah, kamar mandi kecil unik, kamar mandi kecil tapi cantik, kamar mandi kecil dengan shower,  kamar mandi kecil dengan batu alam,  kamar mandi kecil dengan bathtub, kamar mandi mungil bawah tangga, kamar mandi kecil elegan, kamar mandi kecil dalam kamar, ide kamar mandi kecil, inspirasi kamar mandi kecil

Kamar Mandi Mungil

  1. Tambahkan peralatan/perabot di dalam kamar mandi. Sebelum anda membuat kamar mandi atau mengubah tatanannya ke bentuk yang lebih nyaman, ada baiknya, anda juga memperhatikan peralatan-peralatan kecil, atau perabotan yang diperlukan, misalnya saja, tisyu, atau juga wastafel, closet dan lain lain, hal ini juga perlu anda perhatikan, dan paling tidak menambahkan cermin di kamar mandi. 
  2. Pemilihan warna cat dinding kamar mandi. Gunakanlah inspirasi anda, dan jangan hanya berpatokan pada satu warna saja, kolaborasikanlah warna-warna yang terang dan lembut pada dinding kamar mandi anda, hal ini juga bertujuan agar kamar mandi tidak pengap, dan anda juga bisa menggunakan warna yang terang, agar warna tersebut terpantul di lantai, tentu hal ini akan memberikan pesona tersendiri di dalam rungan anda tersebut, anda bisa menggunakan warna, cokelat cream atau juga bisa warna putih polos, dan bisa juga memakai warna cokelat susu, dan masih banyaks sekali warna yang bisa anda terapkan untuk mendesain kamar mandi kecil anda
  3. Interior kamar mandi. Mungkin ada baiknya anda menggunakan dan memberikan tambahan efek cahaya, dan hal tersebut bisa anda terapkan dengan memakai keramik yang mengkilat jenisnya, dan warna-warna cat dinding akan memantul, sehingga bisa membuat kamar mandi yang mungkin sempit akan terlihat lebih cerah dan cling.
  4. Jenis pintu kamar mandi. Sebaiknya dalam hal ini anda gunakan saja pintu kaca, ada banyak jenis pintu kaca yang tersedia di toko, anda bebas memilihnya, tujuannya sendiri, agar kamar mandi anda lebih terlihat luas, meskipun mungkin kamar mandi kecil, dan yang tidak boleh anda lupakan disini adalah, samakan cat pintu yang membentengi kaca dengan cat dinding.
*Sumber : maislen.blogspot.com


GRIYA SATRIA
twitter : @griyasatriapwt

PT. BINA AGUNG DAMAR BUANA
Jalan Yos Soedarso No. 94 Purwokerto

Kamar Mandi Kecil Minimalis Modern

Komentar

Postingan populer dari blog ini

Jual Rumah Purwokerto

Cara Memilih Warna Keramik Lantai

Trik Membuat Rumah Lebih Nyaman